PELANTIKAN DAN SERAH TERIMA JABATAN KAKANIM PADANG
- Dipublikasikan: 12 Oktober 2017
Pelantikan dan Serah Terima Jabatan Kepala Kantor Imigrasi Kelas I Padang Ibu Esti Winahyu Nurhandayani, S.Pd., M.Pd Kepada Bapak Elvi Sahlan, S.H. pada tanggal, 05 Oktober 2017. Pelantikan yang berlangsung di Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Ham Sumatera barat Oleh Kakanwil Kemenkumhan Sumbar Bapak Dwi Prasetyo santoso.